Edisi 19 Maret 2023
LITURGI IBADAH
- Pembukaan & Saat Teduh
- Doa Pembukaan
- Lagu Praise : Saat Ini Kudatang Lagi
- Lagu Worship : Saat Ku MenyembahMu & Kau Allah Yang Besar (Reff)
- Lagu Persiapan Firman: Roh-Mu Yang Hidup
- Khotbah : “Mengasihi Dan Memperhatikan Para Janda” | 1 Timotius 5:3-16 |
- Pdm. Artinus Telaumbanua, M.Th.
- Altar Call : Keluarga Allah
- Pujian Persembahan : Allah Itu Baik
- Penyerahan Persembahan: NP 5 Pujilah Allah Yang Mulia
- Pengumuman
- Doa Penutup & Doa Berkat : Pdm. Artinus Telaumbanua, M.Th.
- Pujian Penutup: Kau Allah Yang Besar (Reff)
LIRIK LAGU
SAAT INI KUDATANG LAGI
Saat Ini Kudatang Lagi
Kepadamu Tuhan Junjungan Hidupku
Kuangkat Tanganku, Kupuji Namamu
Yesus Kusembah Kau Tuhan
Hari-Hari Tlah Kulalui
Bersamamu Tuhan Kurasa Bahagia
Peganglah Tanganku, Tuntunlah Jalanku
Tuhan Kaulah Segalanya
Halleluya Sorak Hosana
Halleluya Glori Bagimu
Halleluya Sorak Hosana
Terpujilah Namamu
SAAT KU MENYEMBAHMU
Saat ku menyembahMu
rohMu bekerja
Saat ku memujiMu
Kau bertahta di atas pujian
Ku angkat hatiku
ku pandang kekudusanMu
Saat ku sembah ku pujiMu
Ku rasakan kehadiranMu Tuhan
KAU ALLAH YANG BESAR (REFF)
Kau Allah yang besar, ajaib dan mulia
Kau Yesus yang selalu membuatku terpesona
Segala pujian bagi-Mu ya Tuhan
Hanya Kau yang layak kuagungkan
ROH-MU YANG HIDUP
Roh-Mu yang hidup penuhiku
Mengalir dalamku
Jiwaku tenang bersama-Mu
Dalam naungan-Mu!
Kubuka hati ‘tuk jamahan-Mu
Berserah penuh di hadirat-Mu
Kauambil alih s’luruh hidupku
Di altar-Mu menyembah-Mu
Roh-Mu yang kudus pulihkanku
Engkaulah damaiku
Kuhidup oleh anug’rah-Mu
Yang menyertaiku, Yang menyertaiku!
Kubuka hati ‘tuk jamahan-Mu
Berserah penuh di hadirat-Mu
Kauambil alih s’luruh hidupku
Di altar-Mu menyembah-Mu
KELUARGA ALLAH
Kami datang dihadirat-Mu
Menikmati kasih-Mu
Membawa seisi rumahku
Sujud menyembah-Mu
Ini keluargaku, Tuhan
Berkati dan lindungi semua
Jagaiku dan seisi rumahku
Sampai akhir hidupku, Tuhan
Ku mau setia melayani-Mu
Ku bahagia jadi keluarga Allah
ALLAH ITU BAIK
Allah itu baik, sungguh baik bagiku
DitunjukkanNya kasih setiaNya
Dia menyediakan yang kuperlukan
Menyatakan kebaikan,
menyatakan kebaikan
Menyatakan kebaikanNya padaku
Kasih setiaNya tak pernah berubah
Dulu, sekarang dan selamanya
Ajaiblah kuasa dalam namaNya
Yesusku luar biasa
NP 5 PUJILAH ALLAH YANG MULIA
Pujilah Allah yang mulia,
Hai makhluk surga dan dunia;
Atas berkatNya puji t’rus
Sang Bapa, Putra, Roh Kudus. Amin.
KAU ALLAH YANG BESAR (REFF)
Kau Allah yang besar, ajaib dan mulia
Kau Yesus yang selalu membuatku terpesona
Segala pujian bagi-Mu ya Tuhan
Hanya Kau yang layak kuagungkan

















LAPORAN KEHADIRAN & KEUANGAN MINGGU LALU | 12 MARET 2023 |
| KEHADIRAN | ORANG | PERSEMBAHAN & PERSEPULUHAN | JUMLAH |
|---|---|---|---|
| SEKOLAH MINGGU | 133 | SEKOLAH MINGGU | 646.100 |
| IBADAH PAGI | 167 | PERSEMBAHAN | 2.470.000 |
| PERSEPULUHAN | 8.570.000 | ||
| – | – | – | |
| JAM DOA | 21 | – | |
| KAPEL SEKOLAH BAPTIS PALEMBANG | – | KAPEL | 1.430.000 |
| – | – | – | |
| PRBI | 28 | 127.000 | |
| SOSIAL | – | 1.351.000 | |
| KANTIN SEKOLAH BAPTIS PALEMBANG | – | 800.000 | |
| GRAND TOTAL | 15.394.100 |
