WARTA | GEREJA BAPTIS INDONESIA PALEMBANG |

Edisi 9 Juli 2023

LITURGI IBADAH

  1. Pembukaan & Saat Teduh
  2. Kebaktian Anak : Happy Ya Ya Ya
  3. Doa Pembukaan
  4. Pujian : Tahta SuciNya, Ku Hidup BagiMu, Tumbuh & Tersusun Rapi
  5. Persiapan FT : Aku Mengasihi Engkau Yesus
  6. Khotbah : “Sikap Ibadah yang Benar” | Ibrani 10 : 19 – 25 |
    • Pdt. Elisa, S.Th.
  7. Altar Call : Jadikan Aku Indah
  8. Pujian Persembahan : Lapangkanlah Tempat Kemahmu
  9. Penyerahan Persembahan: NP 358 B’rilah Sifat Murah Hati
  10. Pengumuman
  11. Doa Penutup & Doa Berkat
  12. Pujian Penutup: Tetap Cinta Yesus

LIRIK LAGU

HAPPY YA YA YA

Happy ya – ya – ya! Happy ye – ye – ye!

Saya senang jadi anak Tuhan

Siang jadi kenangan, malam jadi impian

Cintaku semakin mendalam

Disurga Nanti Pakai Baju Putih

Atas Kepala Mahkota Emas

Haleluya Puji Tuhan Kekal Selamanya

TAHTA SUCINYA

Kini saatnya berdiri di AltarNya
Sbab Allah Maha Kudus hadir disini
Mari memuji angkat tangan menyembah
Sebab Allah Maha Kudus hadir disini

Kita masuk tahta suciNya
Bersama para malaikat menyembah
Mari puji Yesusku
Kita masuk hadiratNya Maha kudus

KU HIDUP BAGIMU

Yesus Kau kebenaran, Yang menyelamatkanku
Kau memb’rikanku hidup, Dan pengharapan

Ku ikut kehendakMu, Ku perlu anug’rahMu
Kunyatakan janjiku, KepadaMu

Kalau ku hidup, ku hidup bagiMu
Hatiku tetap, tetap menyembahMu
Dunia tak bisa menjauhkanku, dari kasihMu

S’lama ku hidup, ku hidup bagiMu
Mataku tetap, tetap memandangMu
Dunia tak bisa menjauhkanku dari kasihMu

TUMBUH & TERSUSUN RAPI

Di dalam kasih, Yesus Kristus, Dibangun  setiap insan

Sejauh timur dan barat, utara, selatan

Kita satu umat pemenang

Di dalam Tuhan, Dibangun s’luruh bangunan

Rapi tersusun jadi bait Allah

Dalam Roh Kudus, Kaupun turut dibangunkan

Menjadi tempat Kemuliaan Allah

AKU MENGASIHI ENGKAU YESUS

Aku mengasihi Engkau Yesus
Dengan segenap hatiku
Aku mengasihi Engkau Yesus
Dengan segenap jiwaku

Ku renungkan FirmanMu, Siang dan malam
Ku pegang printahMu dan kulakukan
Engkau tahu ya Tuhan tujuan hidupku
Hanyalah untuk menyenangkan hatiMu

JADIKAN AKU INDAH

Ku datang ya Bapa dalam kerinduan
Memandang keindahanMu
Kuberikan s’galanya, semuanya yang ada
Ku ingin menyenangkan, hatimu oh Tuhan

Jadikan aku indah yang Kau pandang mulia
Seturut karyaMu di dalam hidupku
Ajarku berharap hanya kepadaMu
Taat dan setia kepadaMu Tuhan

LAPANGKANLAH TEMPAT KEMAHMU

Lapangkanlah tempat kemahmu
Bentangkan tenda kediamanmu
Jangan menghemat panjangkan talinya
Dan pancangkan kokoh patokmu

Tuhan ini kami hambaMu
Jadilah sesuai kehendakMu
Kami siap jalankan FirmanMu
Nyatakanlah kemuliaanMu


S’bab engkau kan mengembang, ke kanan ke kiri
Keturunanmu kan memp’roleh bangsa-bangsa
Dan mendiami  kota-kota sunyi
Siapkanlah dirimu

NP 358 B’RILAH SIFAT MURAH HATI

B’rilah sifat murah hati

Pada kami, ya Tuhan,

Agar s’luruh hidup kami

Rela kami baktikan. Amin

TETAP CINTA YESUS

Ku mau cinta Yesus selamanya
Ku mau cinta Yesus selamanya
Meskipun badai silih berganti
Dalam hidupku
Ku tetap cinta Yesus selamanya

Ya Abba, Bapa ini aku anakMu
Layakkanlah seluruh hidupku
Ya Abba, Bapa ini aku anakMu
Pakailah sesuai dengan rencanaMu

LAPORAN KEHADIRAN & KEUANGAN MINGGU LALU | 2 JULI 2023 |

KEHADIRANORANGPERSEMBAHAN & PERSEPULUHANJUMLAH
SEKOLAH INJIL LIBURAN 503.500
SEKOLAH MINGGU 121 SEKOLAH MINGGU 674.000
IBADAH PAGI 130 PERSEMBAHAN 3.135.000
PERSEPULUHAN 14.875.000
PRAISE & WORSHIP 9
GRAND TOTAL 19.187.500