Edisi 24 Desember 2023
LITURGI IBADAH
- Pembukaan & Pengumuman
- Doa Pembukaan
- Pujian : NP 1 Suci Suci Suci
- Pujian : Gita Sorga Bergema & Dia Lahir Untuk Kami
- Persiapan Firman Tuhan : Pujian Sejati
- Khotbah :
- “Penantian Istimewa”
- Lukas 1 : 46 – 56
- Rio Sanggam P S, S.Th
- Altar Call : Tuhan yang Besar
- Doa Persembahan
- Pujian Persembahan : NP 55 Hai Mari Berhimpun
- Pujian Penyerahan Persembahan: NP 358 B’rilah Sifat Murah Hati
- Doa Penutup & Doa Berkat
- Pujian Penutup: Selamat Hari Natal & Tahun Baru
LIRIK LAGU
NP 1 SUCI SUCI SUCI
1 Holy, holy, holy
Lord God Almighty
Early in the morning
our song shall rise to to Thee
Holy, holy, holy
Merciful and mighty
God in three Persons blessed Trinity
1 Suci, suci, suci, Allah Mahatinggi,
Puji kami naikkan di pagi yang sepi;
Suci, suci, suci, Allah Mahakasih!
Allah Tritunggal, mulia tak terp’ri.
2 Suci, suci, suci, Allah yang dipuja,
Oleh para saleh di surga dan dunia;
Ribuan malaikat sujud menyembah-Nya,
Allah yang agung s’lama-lamanya.
GITA SORGA BERGEMA
Gita sorga bergema,
Lahir Raja Mulia
Damai dan Sejahtera
turun dalam dunia
Bangsa-bangsa bangkitlah
dan bersoraklah serta
permaklumkan Kabar Baik
Lahir Kristus T’rang ajaib
Gita sorga bergema,
Lahir sang Raja Mulia
Raja Damai yang besar
Surya Hidup yang benar
Menyembuhkan dunia
Dalam naungan sayapNya
Tak memandang diriNya
Bahkan maut dit’rimaNya
Lahir untuk memberi hidup baru abadi!
Gita sorga bergema, “Lahir Raja mulia!”
DIA LAHIR UNTUK KAMI
Dia lahir untuk kami
Dia mati untuk kami
Dia bangkit bagi kami semua
Dia itu Tuhan kami Dia itu Allah kami
Dia Raja di atas segala raja
Dia itu Firman Allah yang turun ke bumi
Yang jadi sama dengan manusia
Dia Yesus sobat kami
Dia Yesus Allah kami
Sang Penebus Juruselamat dunia
PUJIAN SEJATI
Memuji-Mu, Lewat Suaraku
T’rasa Cukup Bagiku
Namun Semua
Ter – nyata Lebih Dari Yang ‘Ku Kira
Ku Hanya Peduli Diriku
Ku Tak Mau Tahu Rindu-Mu
Tak Cukup Hanya ‘Ku Bernyanyi
Mengangkat Suara ‘Tuk Memuji
Hidup Memberi Diri Kepada-Mu,
Itu Kerinduan-Mu
Tak Cukup Mulut Yang Memuji
Tak Cukup Mulut Yang Bernyanyi
Melakukan Firman-Mu
Itulah Pujian Sejati
TUHAN YANG BESAR
Ku hidup kar’na percaya
‘Kau yang berjanji setia
Pengharapanku s’lalu ada di dalam-Mu
Ku tidak akan menyerah
Meski dalam kesesakan
S’luruh hidupku dalam genggaman-Mu
Aku punya Tuhan yang besar
Yang t’lah berjanji
dan sanggup menggenapi
Imanku bersepakat percaya kuasa-Nya
Kut’rima s’karang, kemenangan dari-Mu
NP 55 HAI MARI BERHIMPUN
1 Hai mari berhimpun dan bersukaria,
Marilah bersama ke Betlehem;
Mari sembahlah Raja alam raya.
Ref.
Mari memuji Dia, Mari memuji Dia
Mari memuji Dia, Almasih.
2 Hai para malaikat
sorakkan kidungmu,
Kumandangkan pujian yang merdu;
Muliakan Allah Raja Mahatinggi.
3 Ya Yesus yang lahir pada hari ini,
Ku sujud dan b’ri puji bagiMu:
Allah menjadi Manusia sejati.
NP 358 B’RILAH SIFAT MURAH HATI
B’rilah sifat murah hati
Pada kami, ya Tuhan,
Agar s’luruh hidup kami
Rela kami baktikan. Amin.
SELAMAT HARI NATAL & TAHUN BARU
Selamat hari natal, Selamat hari natal
Selamat hari natalDan tahun baru
Salam bagimu sekalian
Selamat hari natal
Dan tahun baru














LAPORAN KEHADIRAN & KEUANGAN MINGGU LALU | 17 DESEMBER 2023 |
| KEHADIRAN | ORANG | PERSEMBAHAN & PERSEPULUHAN | JUMLAH |
|---|---|---|---|
| SEKOLAH MINGGU | 130 | SEKOLAH MINGGU | 639.500 |
| IBADAH PAGI | 149 | PERSEMBAHAN | 2.790.000 |
| PERSEPULUHAN | 7.750.000 | ||
| NATAL TK, SD KELAS 1 DAN 2 11 DESEMBER 2023 | 3.069.000 | ||
| NATAL KELAS 3, 4, 5 & 6 12 DESEMBER 2023 | 2.415.600 | ||
| NATAL UMUM GBIP 17 DESEMBER 2023 | 312 | 3.831.000 | |
| GRAND TOTAL | 20.495.100 |
