Edisi 21 Januari 2024
LITURGI IBADAH
- Pembukaan & Pengumuman
- Kebaktian Anak : Tuhan Cinta Semua Anak
- Doa Pembukaan
- Pujian : Sukacita Surga & NDC Worship – Sukacita
- Pujian : Mengikut Yesus
- Persiapan Firman Tuhan : Ajarku Mengerti
- Khotbah :
- KEAKRABAN KEPALA KELUARGA DENGAN TUHAN
- Kejadian 6 : 9 – 22
- Pdt. Artinus Telaumbanua, M.Th.
- Altar Call : MengenalMu
- Doa Persembahan
- Pujian Persembahan : Tiap Langkahku
- Pujian Penyerahan Persembahan : NP 358 B’rilah Sifat Murah Hati
- Doa Penutup & Doa Berkat
- Pujian Penutup : Doa Yabes
LIRIK LAGU
TUHAN CINTA SEMUA ANAK
Tuhan Cinta Semua Anak
Semua Anak Di Dunia
Kuning Putih Dan Hitam
Semua Dicinta Tuhan
Tuhan Cinta Semua Anak Didunia
SUKACITA SURGA
Trima sukacita surga
Itulah kekuatan bagi jiwa
Ku dapat rasakan kasihNya
Di tengah badai yang bergelora
T’rima sukacita surga
Itulah kekuatan bagi jiwa
Ku dapat saksikan kuasaNya
Taklukkan badai yang bergelora
Halleluya Kau ada dalam hatiku
Tak kan patah semangatku
Tak kan hilang kekuatanku
Halleluya ku mau bersorak bagiMu
Sukacita surga nyata penuhiku
NDC WORSHIP – SUKACITA
1 DalamMu kutemukan Sukacita
Dunia takkan sanggup tuk berikan
segala bebanku pun digantikan
selama ku ada didalamMu
Ref.
Kaulah sukacita
pengharapan dan kehidupan
Kau b’ri kekuatan
Haleluya bersukacita selamanya
2 Kau ada mendampingi
setiap langkahku
berikan kekuatan dengan RohMu
Janjimu yang telah menuliskan
ku punya rancangan yang indah
MENGIKUT YESUS
Verse
S’mua kar’na anug’rahMu
Hari ini ada
Bukan kar’na kuatku
Namun kar’na RohMu
Pre Chorus
Ku bawa hatiku, penyembahanku
Ku s’makin berkurang
Yesus s’makin bertambah
Chorus
Mengikut Yesus, Itulah kesukaan hatiku
Kulepas semua hakku
Untuk mengenal kehendakNya dihidupku
Mengiring Yesus, Itulah kekuatan hidupku
Kuyakin anug’rahNya mampu
Jadikanku hamba yang berkenan s’lalu
AJARKU MENGERTI
Verse
Bapaku ajaib s’gala rancanganMu
Tuhanku heran perbuatanMu
Engkau sanggup mengadakan
Segala yang kuperlukan
Menurut kehendakMu terjadilah
Chorus
Ajarku mengerti segala rencanaMu
Ajarku berserah hanya padaMu
Pimpinlah jalanku dalam terang FirmanMu
Ajarku berharap hanya padaMu
MENGENALMU
Bila kubuka mataku dan lihat wajahMu
Kuterkagum
Bila kulihat hidupku dan karya tanganMu
Kutersanjung
Karena semua yang baik dalam hidupku
Itulah karyaMu
Kau beri kesempatan yang baru
Dan ku ingin mengenalMu Tuhan
Lebih dalam dari semua yang kukenal
Tiada kasih yang melebihiMu
Ku ada untuk menjadi penyembahMu
TIAP LANGKAHKU
Tiap langkahku diatur oleh Tuhan
Dan tangan kasih-Nya memimpinku
Di tengah g’lombang dunia menakutkan
Hatiku tetap tenang teduh
Tiap langkahku,
ku tahu yang Tuhan pimpin
Ke tempat tinggi ku dihantar-Nya
Hingga sekali nanti aku tiba
Di rumah Bapa Sorga yang baka
NP 358 B’RILAH SIFAT MURAH HATI
B’rilah sifat murah hati
Pada kami, ya Tuhan,
Agar s’luruh hidup kami
Rela kami baktikan. Amin.
DOA YABES
Kiranya engkau memberkati aku
Berlimpah-limpah
Dan memperluas
Daerahku
Dan kiranya
TanganMu menyertai aku
Dan melindungi aku
Dari pada malapetaka
Sehingga kesakitan
Tidak menimpa aku















LAPORAN KEHADIRAN & KEUANGAN MINGGU LALU | 14 JANUARI 2024 |
| KEHADIRAN | ORANG | PERSEMBAHAN & PERSEPULUHAN | JUMLAH |
|---|---|---|---|
| SEKOLAH MINGGU | 171 | 893.000 | |
| IBADAH MINGGU 14 JANUARI 2024 | 191 | PERSEMBAHAN | 2.444.000 |
| PERSEPULUHAN | 9.325.000 | ||
| PRBI | 35 | 71.000 | |
| PKMB | 17 | 70.000 | |
| SOSIAL | 863.000 | ||
| GRAND TOTAL | 13.666.000 |

