Edisi 19 Mei 2024
LITURGI IBADAH
- Pembukaan & Pengumuman
- Kebaktian Anak : Happy Ya Ya Ya
- Pujian : S’bab Tuhan Baik
- Pujian : BejanaMu
- Persiapan Firman Tuhan : Dengan SayapMu
- Khotbah :
- HATI YANG TERTUSUK OLEH KARYA ROH KUDUS
- KISAH PARA RASUL 2 : 37 – 42
- Pdt. Artinus Telaumbanua, M.Th.
- Altar Call : NP 88 Ya Roh Kudus, Sucikan
- Doa Persembahan
- Pujian Persembahan : Allah Itu Baik
- Pujian Penyerahan Persembahan: NP 358 B’rilah Sifat Murah Hati
- Doa Penutup & Doa Berkat
- Pujian Penutup: Shalom Shalom
LIRIK LAGU
HAPPY YA YA YA
Happy ya – ya – ya!
Happy ye – ye – ye!
Saya senang jadi anak Tuhan
Siang jadi kenangan,
malam jadi impian
Cintaku semakin mendalam
Disurga Nanti Pakai Baju Putih
Atas Kepala Mahkota Emas
Haleluya Puji Tuhan
Kekal Selamanya
S’BAB TUHAN BAIK
Masuk gerbangNya bersyukur
Dengan penuh pujian
Bersuka di hadiratNya
Nyanyi besarkan agung namaNya
Puji Dia tiuplah sangkakala
Musik dan tarian
Semua mahluk di bumi di sorga
Dengan s’gnap hati angkat pujian
S’bab Tuhan baik,
S’bab Tuhan baik
S’bab Tuhan baik
Anug’rahNya kekal selamanya
BEJANAMU
Kekuatan di jiwaku
Ketenangan batinku
Ada dalam hadiratMu
KumenyembahMu
Tersungkur ‘ku di kakiMu
Rasakan hadiratMu
Takkan ‘ku melepaskanMu
Kau cahya bagiku
MengiringMu seumur hidupku
Masuk dalam rencanaMu Bapa
Pikiranku, kehendakku
Kuserahkan padaMu
Harapanku hanya di dalamMu
Kukan teguh bersamaMu Tuhan
Jadikanku, bejanaMu
Untuk memuliakanMu
DENGAN SAYAPMU
FirmanMu berkata Kau besertaku
Maka kuat roh dan jiwaku
TanganMu Tuhan slalu kunantikan
Di setiap langkah ku percaya
Dengan sayapMu
ku akan terbang tinggi
Di tengah badai hidup
ku tak menyerah, Kau kekuatan
dan perlindungan, bagiku
Pertolonganku
di tempat maha tinggi
Ku mengangkat tanganku,
aku berserah
Kau kunantikan,
Kau yang ku sembah
Yesusku, Rajaku
NP 88 YA ROH KUDUS, SUCIKAN
1 Ya Roh Kudus, sucikan
Hati nuraniku;
Sinari s’luruh hidupku
Dengan cahayaMu.
Ref.
Sucikan, sucikan,
Ya Roh Kudus sucikan
Pribadiku, nuraniku,
Ya Roh Kudus sucikan.
2 Ya Roh Kudus, sucikan
Niatku yang bebal;
Ajarkan pada hambaMu
HasratMu yang kekal.
3 Ya Roh Kudus, sucikan
S’luruh pribadiku;
Nyalakan api kasihMu
Di dalam hatiku.
4 Ya Roh Kudus, sucikan
Jiwa dan ragaku;
Hingga kuturut p’rintahMu
Dan hidup bagiMu.
ALLAH ITU BAIK
Allah itu baik, sungguh baik bagiku
DitunjukkanNya kasih setiaNya
Dia menyediakan yang kuperlukan
Menyatakan kebaikan,
menyatakan kebaikan
Menyatakan kebaikanNya padaku
Kasih setiaNya tak pernah berubah
Dulu, sekarang dan selamanya
Ajaiblah kuasa dalam namaNya
Yesusku luar biasa
NP 358 B’RILAH SIFAT MURAH HATI
B’rilah sifat murah hati
Pada kami, ya Tuhan,
Agar s’luruh hidup kami
Rela kami baktikan. Amin.
SHALOM SHALOM
Shalom shalom damai Allah,
turun ke atas- mu s’karang
Shalom shalom damai Allah
s’karang dan s’lamanya
S’perti sungai yang mengalir,
lembut gemercik
S’perti burung merpati
damai surgawi
Shalom shalom
di-berkatilah kau s’karang
Berkat atas nama Bapa Anak
Roh Kudus, Amin













LAPORAN KEHADIRAN & KEUANGAN MINGGU LALU | 12 MEI 2024 |
| KEHADIRAN | ORANG | PERSEMBAHAN & PERSEPULUHAN | JUMLAH | |
|---|---|---|---|---|
| SEKOLAH MINGGU | 131 | 699.000 | ||
| IBADAH PAGI 12 MEI 2024 | 151 | PERSEMBAHAN | 3.046.000 | |
| PERSEPULUHAN | 6.550.000 | |||
| IBADAH DOA RABU 15 MEI 2024 | 14 | |||
| PRBI 11 MEI 2024 | 35 | 137.000 | ||
| PKMB 11 MEI 2024 | 10 | 49.000 | ||
| PERSEMBAHAN SOSIAL | 819.000 | |||
| GRAND TOTAL | 11.300.000 |


